Rabu, 30 Desember 2015

Cahaya Dari Timur - Beta Maluku

Cahaya Dari Timur - Setelah beberapa film dalam negeri menceritakan kisah persepak bolaan dari beberapa daerah yang belum terekspose, kali ini salah satu film yang menceritakan tentang penjaringan calon-calon berbakat dari daerah, dengan tetap mengusung tema yang sama, yang digandrungi oleh mayoritas orang-orang di Indonesia, tidak hanya laki-laki, tetapi perempuan Indonesia pun banyak juga yang menggemarinya. Sepak Bol...

Kamis, 20 Agustus 2015

Berkaca Pada JBR Kemarin, Mari Kita Tertibkan Konvoi Motor di Jogja ke Depan

Foto aksi pencegatan yang ramai di berbagai medsos kala itu Berkaca Pada JBR Kemarin, mari kita tertibkan konvoi motor di Jogja ke depan - Konvoi para biker Harley yang banyak dihujat netizen belakangan ini ternyata juga ikut mempengaruhi saya untuk ikut berempati terhadap Jogja, sebagai kota yang berhati nyaman (semoga ikon sebaliknya -Jogja Berhenti Nyaman- tidak akan terjadi). Ya, sebagai pendatang yang sudah bertahun hampi 10 tahun berada...

Minggu, 02 Agustus 2015

Wisata ke Belitung

Selamat Datang di Belitong Wisata ke Belitung - Akhirnya, salah satu tempat di Indonesia ini bisa kudatangi lagi. Belitung, sebuah pulau yang terkenal, berkat film yang mengangkat tentang Laskar Pelangi, salah satu novel besutan Andrea Hirata. Biaya transportnya pun gak begitu mahal amat kok. Berangkat dari Pangkalpinang (Bangka), biaya hanya 300 ribu. Ada beberapa kali penerbangan untuk menuju ke sana, dan kami memilih salah satu maskapai...

Selasa, 23 Juni 2015

BPJS KESEHATAN : JANGAN HANYA POMOSI, PERBAIKI JUGA SISTEM DI DALAMNYA

BPJS Kesehatan BPJS KESEHATAN : JANGAN HANYA POMOSI, PERBAIKI JUGA SISTEM DI DALAMNYA - BUMN Kesehatan milik pemerintah yang mulai beroperasi sejak awal tahun 2014, sekarang sedang tumbuh pesat. Bahkan, hingga 2019 nanti, semua masyarakat Indonesia sudah wajib mempunyai kartu berobat ini. Tak ayal, promosi BPJS selalu gencar baik oleh dinas kesehatan terkait, ke masyarakat, ke perusahaan, dan lainnya dengan berbagai kegiatan. Untuk...

Minggu, 10 Mei 2015

Berwisata ke Lahat dan Pagaralam

Menikmati Liburan, Jalan-Jalan Berwisata ke Lahat dan Pagaralam - Bagi yang tidak tahu, mungkin akan membayangkan kalau di sumatera Selatan itu panas, gerah, dan semrawut. Wajar saja, karena mereka banyak yang hanya mengetahuinya dari berita atau cerita orang yang pernah ke ibukotanya, di Palembang. Namun, sebenarnya banyak juga di sini tempat yang adem, dingin, dengan daerahnya yang berbukit-bukit. Seperti jika kita ke Lahat misalnya. Untuk menuju...

Rabu, 25 Maret 2015

Pertama Kali ke Sumatera Selatan

Pertama Kali ke Sumatera Selatan - Mendengar Sumatera, akhir-akhir ini sering terdengar kasus begal, rampok, dan sebagainya yang selalu terberitakan lewat berbagai media. Ya, Sumatera, Lampung, dan beberapa daerah sekitarnya, kerap kali tersiar di tv, aksi kawanan rampok atau begal, yang bahkan akhir-akhir ini menjamur sampai ke Jawa dan daerah lain di Indonesia. Mungkin itu yang ditakuti orang, ketika pertama kali datang ke Pulau in...

Jumat, 23 Januari 2015

Jalan-Jalan ke Tanjung Puting

Jalan-Jalan ke Tanjung Puting - Jum'at, 23 Januari 2015. Tidak terasa hampir 2 bulan kami berada di Kalimantan, setelah menyusuri setiap sudut di Bumi Boerneo ini, khususnya di Kabupaten Lamandau dan Seruyan, di Kalimantan Tengah ini. Ini adalah hari terakhir kami di ujung barat Kalimantan Tengah. Ya, tepatnya di Kecamatan Delang. Kecamatan di wilayah Kalimantan Tengah yang berbatasan dengan Kalimantan Barat. Kami juga sudah sampai di daerah Kalimantan...